• AUGUST 20, 2014
    • 0

    Biaya Logistik Bisa Membengkak

    JAKARTA—Badan Perencanaan Pembangunan Nasional menyatakan kondisi jalan daerah yang saat ini tingkat kelayakan rata-ratanya di bawah 60% berpotensi membuat biaya logistik mencapai 27,5% dari total PDB nasional. Direktur Transportasi Bappenas Bambang Prihantono mengatakan kementerian teknis harus segera turun tangan untuk membenahi kualitas jalan daerah baik di tingkat kabupaten maupun provinsi agar biaya logistik yang tak

    Read more
    • AUGUST 26, 2014
    • 0

    Biaya Logistik Bisa Ditekan jadi 15%

    JAKARTA—Wacana penerapan konsep tol laut diyakini bias menekan biaya logistik menjadi 15% dari posisi saat ini 26% terhadap PDB. Konsep ini juga dinilai akan meningkatkan daya saing ekonomi nasional secara signifikan. Ketua Umum Gerakan Nelayan dan Tani Indonesia sekaligus pakar maritim Rokhmin Dahuri menuturkan konsep tol laut yang diusung oleh Joko Widodo dan Jusuf Kalla

    Read more
    • NOVEMBER 19, 2014
    • 0

    Biaya Handling Tetap Pakai Dolar AS

    JAKARTA—Pengelola terminal petikemas ekspor impor di Pelabuhan Tanjung Priok menyatakan transaksi jasa kepelabuhanan yang berkaitan dengan ke giatan handling atau bongkar muat peti kemas dari dan ke kapal tetap menggunakan dolar AS. Sekretaris Asosiasi Pengelola Terminal Peti Kemas Indonesia (APTPI) Paul Krisnadi mengatakan jasa handling peti kemas ekspor impor di Tanjung Priok sangat terkait dengan

    Read more
    • NOVEMBER 20, 2012
    • 0

    Better deterrents are putting the Somali pirates’ business under strain

      It is too early to declare victory against Somali piracy, which cost the shipping industry and governments as much as $7 billion last year. But the fall in the number of successful hijackings since the peak of 2009-11 has been dramatic. The International Maritime Bureau, a body that fights shipping crime, counted 219 cases

    Read more

Photostream